Home » » Seberapa Unikkah Diri Agan?

Seberapa Unikkah Diri Agan?

Written By demi anak on Minggu, 03 November 2013 | 21.20

Spoilerfor cek: DIJAMIN NO REPSOL
KLIK UNTUK NGECEK


Terdapat miliaran individu di dunia ini. Setiap orang memiliki ciri khas dan karakternya masing-masing.
Pada tret ini, ane akan menjabarkan tentang fakta-fakta kekhasan atau keunikan dari tubuh manusia
Spoilerfor 1: 1. Mata Biru
Mata Biru kebanyakan dimiliki oleh orang luar negeri. Warna biru dikarenakan turunan genetik dari orang tuanya.
Spoilerfor Mata Biru:
Jumlah populasi pemilik mata biru hanya 8 % dari seluruh populasi

Spoilerfor 2: 2. Mengatupkan Tangan
Oke, sekarang katupkan tangan agan kayak gini :
Spoilerfor Mengatupkan tangan:
Jangan diklik dulu
Spoilerfor cek: Nah cek jempol agan sekarang
- Jika jempol kanan berada di atas jempol kiri, berarti agan sama dengan 50% orang dari seluruh populasi
- Jika jempol kiri berada di atas jempol kanan, berarti agan sama dengan 49% orang dari seluruh populasi
- Lain-lain (kedua jempol tidak bertumpuk), berarti agan hanya 1 % dari seluruh populasi

Spoilerfor 3: 3. Menekuk Lidah
Bisakah agan melakukan ini?
Spoilerfor Menekuk Lidah:
Kalau bisa, itu wajar gan
Karena 75 % orang bisa melakukannya
Spoilerfor 4: 4. Gigi bungsu
Spoilerfor gigi bungsu:
Semua remaja kayak ane pasti mulai tumbuh gigi bungsu alias wisdom tooth
Tapi sebanyak 20 % dari populasi lahir tanpa gigi bungsu ini
Spoilerfor 5: 5. Morton's toe
Cek dulu gan jari kaki agan
Spoilerfor morton toe:
Morton's toe artinya jari di sebelah jempol kaki lebih panjang dari jempol kaki itu sendiri
Jika agan memiliki morton's toe artinya agan termasuk kelompok orang pemilik Morton's toe yang hanya ada 10% di dunia
Karena banyak kaskuser yang ngaku punya ini..
Ane crosscheck lagi di google gan
Dan ternyata ada pola jari kaki "greek" yang bisa dilihat di tret ini
Jadi, yang jari kaki tengahnya gk sepanjang yang kayak di foto.. itu bukan morton's toe ;p

Spoilerfor 6: 6. Arah pusaran rambut
Minta bantuan temen agan untuk ngliat arah pusaran rambut agan
Gimana?
Spoilerfor arah putaran:
Jika arah pusaran rambutnya Melawan arah jarum jam, maka agan termasuk langka
Karena hanya ada 6 % orang yang memiliki arah pusaran melawan arah jarum jam
Spoilerfor 7: 7. Kidal
Agan termasuk kidal? Selamat, berarti agan adalah salah satu orang yang termasuk dalam kelompok 10% dari populasi
Fun Facts : Jika agan kidal, kemungkinan besar agan termasuk 6 % yang arah pusaran rambutnya melawan arah jarum jam
Spoilerfor 8: 8. Bentuk Sidik jari
Cek dulu bentuk sidik jari agan seperti apa :
Spoilerfor Bentuk sidik jari:
Spoilerfor cek: 65 %orang memiliki bentuk Loops
30 % orang memiliki bentuk Whirls
dan hanya 5% yang memiliki bentuk Arches
Spoilerfor 9: 9. Bersin
Spoilerfor bersin:
Agan bersin-bersin jika terpapar sinar matahari setelah bangun pagi?
Berarti agan termasuk 25 % orang yang memiliki "kebiasaan" ini
"kebiasaan' ini dinamakan Achoo Syndrome
Lanjut Di Bawah Gan

Sumber :http://www.kaskus.co.id/thread/518e8525562acf5d3200000b

0 komentar:

Posting Komentar

 

Copyright © 2014. Kaskus Hot Threads - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger