Quote:Quote:Hai Kaskuser bertemu lagi dengan saya Ratnali dan Sponsor saya STK. pada kesempatan kali ini kami akan memberikan thread "Mengenal Buah Langka Biwa dan Khasiatnya Bagi Kesehatan" yang tentunya akan menambah wawasan serta pengetahuan untuk Kaskuser.
langsung saja dibaca ulasannya dibawah
Quote:Quote:Quote:Kaskuser mengenal buah biwa? Mungkin tak banyak orang/kaskuser yang familiar kalau ditanya buah biwa, tidak seperti apel, anggur, kiwi dan buah impor lainnya. Jangan kaget buah yang satu ini sangat jarang sekali ditemukan di toko buah, bahkan di toko buah yang ternama sekalipun.
buah biwa merupakan salah satu buah langka yang tidak banyak dibudidayakan di Indonesia. Buah biwa (loquat) atau bahasa kerennya Eriobotrya Japonica adalah tanaman buah dari keluarga Rosaceae, yang berasal dari dataran tinggi China. Menurut sejarah, tanaman ini telah diperkenalkan ke Jepang lebih dari 1000 tahun yang lalu. Buah biwa ini sangat cocok tumbuh di daerah dataran tinggi. sampai sekarang ini Jepang merupakan negara produsen terbesar dari buah biwa ini
Quote:Quote:Walau Jepang merupakan negara produsen terbesar buah biwa, negara kita indonesia malah memiliki tempat pengembangan buah biwa terluas di indonesia bahkan di asia tenggara sekalipun, penasaran tempatnya dimana...? ya.., tempatnya adalah
di taman Simalem Resort, Tanah Karo Sumatera Utara.
emmh sebelum kita lanjut ke rasanya dan khasiatnya pasti kaskuser penasaran donk dengan bentuk buahnya maupun tempat pengembangan buahnya di indonesia yuk di lihat di bawah ini
Quote:
Quote:Spoilerfor buah biwa yang masih muda:
Spoilerfor buah biwa yang sudah masak:
Spoilerfor buah biwa di pasar berastagi:
Spoilerfor taman Simalem Resort tempat pengembangan buah biwa:
Spoilerfor taman Simalem Resort tempat pengembangan buah biwa:
Spoilerfor taman Simalem Resort tempat pengembangan buah biwa:
Quote:Quote:Quote:Sudah taukan tempat pengembangan buah biwa dan bentuk buah yang langka ini. sekarang kita lanjut kepada rasa buah seperti apa...? rasa buah biwa yang masih muda masam dan jika sudah masak rasanya manis tapi sayangnya harga buah ini di Indonesia mahal yaitu Rp.80.000/kg bahkan lebih
Quote:Quote:Keterangan buah biwa sudah, tempat pengembangannya sudah, bentuknya sudah, rasanya juga sudah, sekarang kita lanjut ke khasiat buah biwa ini.
Menurut para ahli buah biwa ini memiliki khasiat mencegah kanker, mencegah stroke, anti penuaan, dapat menjadi obat flu, mengontrol tekanan darah tinggi, dan mengontrol detak jantung serta membantu pembentukan sel darah merah, karena Nutrisi utama yang terkandung (dalam 100g) buah ini adalah β-karoten setara (810mcg), kalium (160mg) Feature bahan Chlorogenic asam, amygdalin. selain itu daging buah biwa banyak mengandung asam sitrat, vitamin A yang baik untuk kesehatan mata, vitamin B dan C, bahkan pengobatan tradisional Cina Pipa menggunakan bahan baku utama buah ini untuk meredakan batuk dan membantu sistem pernafasan serta pencernaan.
Quote:Quote:Sekian dulu thread pada kesempatan kali ini, kita bertemu lagi pada thread kami berikutnya yang akan menambah kaskuser wawasan dan pengetahuan. saya Ratnali selaku TS mohon maaf apabila ada kesalahan kesalahan dalam penulisan ataupun ketidak rapian and see u later
Quote:Quote:
Tayangan mengenai buah langka ini juga dapat di simak di Reportase pagi edisi 19 september 2013
sumber #1
sumber #2
sumber foto
Quote:Quote:Spoilerfor coment bermutu: Quote:Original Posted By irfandrochaâº
Buah Biwa
Rasanya sungguh unik. Mungkin warnanya yang oranye membuat kita berpikir bahwa buah Biwa memiliki rasa mirip jeruk,,jangan salah rasa buah biwa ini sama dengan rasa jeruk, Ada rasa masam, manis juga tapi ada rasa khas2 buahnya tersendiri, aq sudah pernah coba buah ini tapi dalam bentuk es-krim biwa
oleh2 yg dibawah dari abang aq dari jepang
THIS THREAD SUPORTED BY
CLICK BANNER TO KNOW SUPORTED
Sumber :http://www.kaskus.co.id/thread/523a35b438cb17d15c000005
0 komentar:
Posting Komentar