Home » » 8 Website Alternatif Pengganti Aplikasi Desktop Populer

8 Website Alternatif Pengganti Aplikasi Desktop Populer

Written By demi anak on Sabtu, 21 Juni 2014 | 21.16


[/color][/B]
Quote:PENDAHULUAN

Ah sudahlah, dengan gambar diatas. Agan mungkin mengetahui apa maksud pendahuluan dari thread ini. Bosan mengunduh aplikasi seperti antivirus, multimedia, aplikasi reader, microsoft office, dan lain sebagainya. Pasti bisa membuat desktop agan penuh kan, mau dihapus / dipindah, entah gimana rasanya.

Nah, ane dapat referensi nih dari sumber. Alangkah baiknya jika agan mencoba website alternatif yang digunakan untuk menggantikan aplikasi desktop agan yang populer. Meskipun modalnya internet dan kecepatannya sih gan. hehe. Tapi, alangkah baiknya jika agan mencoba cara alternatif ini.
Quote:DENGAN MENGEKLIK GAMBAR, AGAN AKAN LANGSUNG MENUJU KE WEBSITE YANG DITUJUQuote:Spoiler for 1. Sliderocket pengganti Ms. Power Point
Jika agan merasa bosan membuat presentasi dengan Ms. Power Point, agan bisa pindah haluan ke Sliderocket. Sliderocket adalah website terpopuler yang berguna untuk membuat slide show dan jAplikasi web ini bisa menggantikan Ms. Power Point yang melegenda itu.

Spoiler for 2. Acrobat.com pengganti Micorsoft Office dan Adobe Acrobat</a>
Acrobat.com bisa menggantikan aplikasi Microsoft Office agan, seperti Buzzword, Table, Presentations, yang mana agan biasa buat dengan Microsoft Office Word, Excel, dan Power Point. Selain itu, Acrobat.com juga bisa membuat file berformat PDF.

Spoiler for 3. Aviary pengganti Adobe Photoshop, Ilustrator, Soundbooth
Aviary merupakan situs online alternatif yang bisa agan gunakan untuk mengedit gambar, warna, sound, efect, vektor, dan musik creator. Aviary juga merupakan situs alternatif pengganti Adobe Photoshop, ilustrator dan soundbooth yang mungkin selama ini agan gunakan.

Spoiler for 4. Jaycut pengganti Aplikasi edit video
Jika selama ini agan mengedit video menggunakan aplikasi desktop yang populer, namun merasa kelebihan beban / muatan. hehehe. Alangkah baiknya jika agan mencoba aplikasi web Jaycut ini. Jaycut merupakan website yang bisa agan gunakan untuk mengedit video, mulai dari klip, transisi, efek, audio, dll. Jaycut juga pengganti aplikasi desktop edit video seperti AVS Video Editor, Adobe Premiere, Windows Movie Maker dan lain sebagainya
Spoiler for 5. WobZip pengganti aplikasi Unzipping seperti Winrar, Winzip
Tidak ada salahnya jika agan mencoba aplikasi web yang satu ini. Wobzip merupakan aplikasi web yang dapat agan gunakan untuk unzip file melalui url / file komputer. Wobzip bisa agan gunakan di internet untuk pengganti Winrar dan Winzip.
Spoiler for 6. Zamzar pengganti aplikasi conversi file seperti Format Factory
Zamzar merupakan aplikasi web online yang bisa agan gunakan untuk menkonfersi file ke dalam format yang lain. Agan bisa menggunakan aplikasi zamzar ini untuk mengkonfersi file mulai dari, musik, video, foto, dan dokumen.
Spoiler for 7. ESET Online Virus Scanner pengganti aplikasi anti-virus
ESET Online Virus Scanner yang bisa agan gunakan untuk scan drive agar komputer anda tidak terkena virus secara online. Aplikasi dari ESET ini ada juga yang versi offline.
Spoiler for 8. Bitlet pengganti aplikasi BitTorrent Client
Bitlet dapat menggantikan BitTorrent agan untuk mengunduh file berukuran besar menggunakan torrent.Quote:LAST BUT NOT LEAST

Quote:
Jika agan merasa thread ini bermanfaat, silahkan agan bisa saling membantu rate excellent / 5
Jika agan merasa thread ini bermanfaat, tidak ada salahnya jika agan membantu menyarankan thread ini agar menjadi HT
Quote:
Spoiler for Silahkan Dibuka Pelan-PelanImage : Appstorm
Sumber : Appstorm

Repost : Untuk repost / tidaknya, TS tidak berniat untuk repost. Dan apabila ada repost, itu mungkin hanyalah kebetulan / fiktif belaka. Bagi TS, berbagi lebih utama.

THIS THREAD ARE SUPPORTED BY

CLICK IMAGE TO VISIT OUR BASE


****|****

Sumber :http://www.kaskus.co.id/thread/53a53de9902cfe43228b46ab

0 komentar:

Posting Komentar

 

Copyright © 2014. Kaskus Hot Threads - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger